Tag: Ramadhan Sananta
SOLO, NusaBali - Dua pemain Persis Solo, Ramadhan Sananta dan Muhammad Riyandi, langsung bertolak ke Ternate untuk membantu perjuangan timnya menghadapi Malut United pada laga pekan ke-11 BRI Liga 1 2024/2025.
SOLO, NusaBali - Striker Timnas Indonesia Ramadhan Sananta cetak gol pada menit ke-67, saat Persis Solo menggila Madura United 4-0, pada laga pekan keempat BRI Liga 1 2024/2025 di Stadion Manahan, Jumat (13/9) malam WITA. Sedangkan tiga gol lainnya dicetak Moussa Sidibe (dua gol '54, 89), dan Ricardo Lima (90+3).
Pemanggilan ini kabar gembira bagi Sananta. Milo juga mengaku senang Sananta kembali dipanggil STY. Salah satu aspek posititnya, materi latihan ekstra berat untuk mendongkrak kebugaran pemain.
BANDUNG, NusaBali - PSM Makassar bangkit dari ketertinggalan dua gol untuk menahan imbang Persis Solo dengan skor 2-2, dalam laga Grup A Piala Presiden 2024 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Senin (22/7). Hasil itu membuat PSM dan Persis masing-masing memiliki satu poin, dan menghuni posisi ketiga dan keempat di klasemen sementara Grup A.
DOHA, NusaBali - Rafael Struick dipastikan absen membela Timnas Indonesia U-23 melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23. Pasalnya, penyerang 21 tahun itu karena telah mengoleksi dua kartu kuning, saat lawan Yordania dan Korea Selatan 11-10.
JAKARTA, NusaBali - Ivar Jenner sudah bisa bermain untuk Timnas U-23 Indonesia kontra Timnas U-23 Yordania di Piala Asia U-23. Namun, Ramadhan Sananta masih akan absen dan kena denda Rp 16 juta.
Pastinya tidak puas ya (dengan hasil akhir). Tapi pertandingan ini mencoba melakukan pergantian pemain, hampir semua dimainkan di babak pertama dan kedua untuk mengecek kondisi para pemain, dan secara isi pertandingan tidak terlalu jelek.
JAKARTA, NusaBali - Striker Persis Solo Ramadhan Sananta terus mengasah kemampuan dan ketajamannya untuk menampilkan performa terbaik bersama timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024 Qatar, pada 15 April sampai 3 Mei. Tergabung di Grup A, Garuda Muda akan menghadapi tim-tim tangguh, tuan rumah Qatar, Australia, dan Yordania.
Sebelumnya Timnas U-24 hanya punya Titan Agung sebagai penyerang murni. Kedatangan Ramadhan Sananta pun membuat lini depan lebih menjanjikan.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Denpasar 26 Dec 2024 SPKLU PLN Siap Layani Wisatawan Nataru
-
Denpasar 26 Dec 2024 RSJ Bali Jadi RS Manah Shanti Mahottama
-
Badung 26 Dec 2024 Bandara Ngurah Rai Operasikan 60 Autogate
-
-
Berita Foto
Promosi Produk Ekraf di Denfest
Misa Malam Natal di Canggu
Ruang Berwirausaha bagi UMKM Disabilitas
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.